Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2018

Heliped UMM

Gambar
Heliped UMM terletak dibagian kampus III Universitas Muhammadiyah malang. Sebuah area yang sangat luas dengan taman disekelilingnya mampu menghijaukan mata. Di heliped UMM  inilah kita melaksanakan Pesmaba bagi mahasiswa baru. Heliped digunakan sebagai pendaratan tamu VVIP yang akan bertamu ke Universitas Muhammadiyah Malang.

SEKUL ( Sengkaling Kuliner )

Gambar
Sengkaling Kuliner atau bisa disebut food festival adalah tempat yang disediakan untuk masyarakat yang berkunjung ke Sengkaling. Kalian bisa menikmati kuliner yang terdapat di sini bersama keluarga, saudara bahkan teman-teman kalian. Disengkling Kuliner ini juga bisa untuk foto-foto yang menarik karena pihak sengkaling ingin memuaskan pengunjungnya. Sengkaling Kuliner tempatnya sangat nyaman dan Stategis, tempat parkir yang luas dan tidak kumuh. Di malam hari Sengkaling Kuliner terlihat sangat indah karena dihiasi banyak lampu-lampu yang menarik dan berwarna-warni 

RS UMM

Gambar
Rumah Sakit UMM adalah salah satu tempat yang disediakan UMM untuk mahasiswa dan masyarakat yang lagi sakit. Rumah sakit UMM mulai dibangun pada tahun 2009 tetapi baru diresmikan pada tanggal 17 Agustus 2013 bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia yang ke-68. luas Rumah sakit adalah 9 hektar dan memiliki bangunan utama setinggi 6 lantai dan beberapa bangunan gedung lain setinggi 5 lantai dan gedung rawat inap setinnggi 3 lantai. bentuk bangunan yang megaah dan tertata dengan rapi menjadi rumah sakit UMM mudah dikanali oleh masyarakat sumber: http://hospital.umm.ac.id/

Bookstore UMM

Gambar
Bookstore UMM diresmikan pada tanggal 21 Agustus 2005. sebagai salah satu unit bisnis Universitas Muhammadiyah Malang. Sampai saat ini bookstore telah memiliki 3 devisi yaitu divisi buku, divisi stationery dan divisi computer. Di sini juga menyediakan souvenir yang bisa kalian beli untuk oleh-oleh keluarga dirumah atau teman-teman. kalau kalian ingin mencari atau membeli buku bisa datang di Bookstore UMM yang terletak didekat Hotel UMM Inn. Bookstore UMM selalu berupaya mengembangkan dengan membeli dan belanja berbagai buku untuk mahasiswa atau masyarakat. kalian bisa datang di sini. jangan khawatir harganya sangat terjangkau dan barangnya berkualitas. sumber: http://www.umm.ac.id/id/pages/bookstore.html

Hotel UMM Inn

Gambar
Hotel UMM / UMM Inn adalah hotel yang didirikan oleh pihak UMM. Terletak di atas Universitas Muhammadiyah Malang kalau dari UMM itu ke kanan ke arah Batu. Disediakan untuk masyarakat untuk menginap dihotel ini. Jika kalian berada di daerah UMM kalian bisa menginap di hotel yang megah ini. Hotel ini juga merupakan tempat yang sempurna untuk pertemuan, konferensi, metting, dan seminar. Pengunjung bisa menikmati perpaduan nuansa elegan yang bernuansa modern, nyaman, dan bernuansa klasik. Hotel UMM berdiri sejak 1964 sampai sekarang. Hotel ini adalah tempat pendidikan pertama kali di Kota Malang. Silahkan menginap di Hotel UMM ya  Sumber: http://www.hotel-umm.com/

Jurusanku

Gambar
Hallo guys. Teknik Mesin adalah jurusan yang aku pilih di Universitas Muhammadiyah malang. Teknik Mesin UMM berdiri pada tahun 1978. yang perlu kamu ketahui sekarang Teknik Mesin UMM berakreditasi "A". Struktural Jurusan Teknik Mesin UMM dibawah Fakultas Teknik bersama Jurusan Teknik Sipil, Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik informatika. Aku dulu anak SMA jadi aku cuman tahu dikit-dikit tentang mesin. Aku memilih Teknik mesin karna aku pengen lebih banyak mengenal tentang permesinan dan lain lainya. Anak mesin orang-orangnya sangat solid, tidak mudah terpecah belah, jika senang bareng-bareng jika susah juga bareng-bareng. Teknik Mesin juga memiliki semboyan atau ideologi yairu "Solidarity M Forever" yaitu slogan mahasiswa Teknik Mesin diseluruh Indonesia. Solidarity Forever memiliki arti solidaritas semalanya solid sendiri memiliki arti padat, kuat,atau keras. Secara harfiah dapat diartikan kesetiakawanan yang begitu kuat dan berlaku untuk selamanya. Aku hara

Perkembangan dan Kemajuan Teknologi

perkembangan atau kemajuan teknologi di Indonesia saat ini sangatlah pesat, bahkan anak-anak pun banyak yang menggunakannya, dikarenakan kemajuan teknologi mempunyai dampak positif dan juga dampak negatif. Dampak positif dari perkembangan dan kemajuan teknologi adalah masyarakat dapat dengan mudah mencari tau apa yang ingin diketahuinya. Dan dampak negatifnya adalah dengan adanya kemajuan perkembangan teknologi yang semakin canggih dan maju anak-anak lebih sering bermain gadget dan bermain game ketimbang belajar itu dapat merusak masa depan bangsa.

Universitasku Muhammadiyah Malang

Gambar
Kali ini saya akan membahas tentang kampus saya. saya masih mahasiswa baru, tapi sekarang aku akan menceritakan semua tentang kampusku. Universitas Muhammadiyah malang ( UMM ) adalah perguruan tinggi swasta yang terakreditasi "A". berada dikampus III terpadu Universitas Muhammadiyah Malang. Jalan Raya Tlogomas 246 Kota Malang, Jawa Timur. UMM berdiri pada tahun 1964. UMM adalah perguruan tinggi muhammadiyah terbesar di Jawa Timur. UMM disebut dengan "kampus putih" karena gedung yang begitu megah dan berwarna putih. Gedung-gedung di UMM terdiri dari GKB 1, GKB 2, GKB 3 dan GKB 4. Juga ada masjid, SPBU UMM, rumah sakit UMM dan gedung DOME  Dahulu UMM hanya mempunyai 3 Fakultas yaitu Fakultas Ekonomi, Hukum, dan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikaan. Kurun waktu hingga sekarang Fakultas UMM menjadi 12 Fakultas, antara lain:  Agama Islam Ekonomi dan Bisnis Hukum Ilmu Kesehatan Ilmu Sosial dan Politik Kedokteran  Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Kampung Halamanku

Gambar
BLITAR Kota kecil yang mempunyai banyak cerita dan sejarah. dikenal sebagai Kota Patria atau PETA dibawah kepemimpinan suprijadi pada jaman penjajahan jepang. suprijadi adalah pahlawan yang berasal dari Blitar. Kota Blitar juga terkenal dengan makamnya yaitu makam presiden pertama Indonesia Soekarno. Didaerah kabupaten blitar juga terdapat candi peninggalan kerajaan majapahit yang dikenal dengan candi penataran. terletak di Desa Penataran, Kecamatan Nglegok, Kabupaten blitar. di candi penataran sering diadakan festival, seperti seruling purnama penataran yang diadakan setiap 3 bulan sekali waktu bulan purnama. kabupaten blitar juga banyak terdapat tempat wisata seperti kebun teh serah kencong, air terjun, pantai dan lain lain. MAKANAN KHAS DARI BLITAR Nasi pecel atau biasa disebut sego pecel. diblitar nasi pecel  juga menjadi andalan makanan masyarakat. dengan harga 5000-8000 nasi pecel udah dapat dinikmati. nasi pecel yang terkenal di blitar yaitu mbok bari, mbo

Tentangku

Gambar